TENTANG PIALA DUNIA
Piala Dunia yang Merupakan Ajang Pertandingan Sepak Bola kelas Internasional yang diadakan Setiap 4 Tahun Sekali.
Sebagai Pertandingan Ber-Skala Internasional Tentu terdapat sekali penggemar dari berbagai Negara Termasuk di Indonesia. Pada Tahun 2006 Di Catatkan Sampai dengan 715,5 Juta orang yang ada di Seluruh Negara menyaksikan Siaran pertandingan Piala Dunia.
Ingin Tau Seberapa Banyak Penggemar Piala Dunia? Simak Rangkuman dibawah ini!
1930Gelaran Ke-1 (Uruguay)
Total Penonton : 590.549 & Jumlah Pertandingan : 181934Gelaran Ke-2 (Italia)
Total Penonton : 363.000 & Jumlah Pertandingan : 171938Gelaran Ke-3 (Prancis)
Total Penonton : 375.700 & Jumlah Pertandingan : 181950Gelaran Ke-4 (Brasil)
Total Penonton : 1.045.246 & Jumlah Pertandingan : 221954Gelaran Ke-5 (Swiss)
Total Penonton : 768.607 & Jumlah Pertandingan : 261958Gelaran Ke-6 (Swedia)
Total Penonton : 819.810 & Jumlah Pertandingan : 351962Gelaran Ke-7 (Chili)
Total Penonton : 893.172 & Jumlah Pertandingan : 321966Gelaran Ke-8 (Inggris)
Total Penonton : 1.563.135 & Jumlah Pertandingan : 321970Gelaran Ke-9 (Meksiko)
Total Penonton : 1.603.975 & Jumlah Pertandingan : 321974Gelaran Ke-10 (jerman)
Total Penonton : 1.865.753 & Jumlah Pertandingan : 381978Gelaran Ke-11 (Argentina)
Total Penonton : 1.545.791 & Jumlah Pertandingan : 381982Gelaran Ke-12 (Spanyol)
Total Penonton : 2.109.723 & Jumlah Pertandingan : 521986Gelaran Ke-13 (Meksiko)
Total Penonton : 2.394.031 & Jumlah Pertandingan : 521990Gelaran Ke-14 (Italia)
Total Penonton : 2.516.215 & Jumlah Pertandingan : 521994Gelaran Ke-15 (Amerika)
Total Penonton : 3.587.538 & Jumlah Pertandingan : 521998Gelaran Ke-16 (Prancis)
Total Penonton : 2.785.100 & Jumlah Pertandingan : 642002Gelaran Ke-17 (Korea Selatan - Jepang)
Total Penonton : 2.705.197 & Jumlah Pertandingan : 642006Gelaran Ke-18 (Jerman)
Total Penonton : 3.359.439 & Jumlah Pertandingan : 642010Gelaran Ke-19 (Afrika Selatan)
Total Penonton : 3.178.856 & Jumlah Pertandingan : 642014Gelaran Ke-20 (Brasil)
Total Penonton : 3.429.873 & Jumlah Pertandingan : 642018Gelaran Ke-21 (Rusia)
Total Penonton : 3.031.768 & Jumlah Pertandingan : 6420212022Gelaran Ke-22 (Qatar)
Sebarapa Ramaikah Pertandingan Piala Dunia kali ini? Yuk Ramaikan dan Terus Ikuti Keseruannya!
SEJARAH PIALA DUNIA
Glasgow Merupakan Tempat Pertama kali berjalannya Pertandingan Ber-skala Internasional Pertama yang di jalankan pada Tahun 1872, Pertandingan Tersebut dijalankan Oleh Inggris yang menghadapi Skotlandia dengan Skor Akhir Seri tanpa adanya Gol sama Sekali. Pertandingan Tersebut dikenal dengan Olimpiade Musim Panas.
Setelah Mengalami Kegagalan untuk berkembang dan Sempat Terhenti dalam Waktu yang cukup lama akhirnya Jules Rimet sang Presiden FIFA Memiliki Ide Untuk Mengadakan Turnament International Sepak bola yang berbeda dari Olimpiade. Sehingga akhirnya pada 28 Mei 1928, Mereka melaksanakan Pertandingan Kejuaraan Dunia Sendiri.
Pertandingan Pertama Piala Dunia Berlangsung pada 13 Juli 1930, dimana saat itu berlangsung 2 Pertandingan Sekaligus.
1942 dan 1946 Pertandingan Sempat kembali Mangkrak tidak di jalankan kembali karna sedang adanya Perang Dunia ke2 Sehingga Saat itu sangat tidak memungkinkan untuk menjalankan Turnament yang di ikuti oleh berbagai negara Tersebut.
Pada Tahun 1950 Akhirnya Piala dunia kembali di gelar dengan Tuan Rumah Brasil, Tahun Tersebut juga merupakan tahun yang special karna merupakan tahun pertama bagi para negara Britania yaitu Skotlandia dan Inggris, karna sebelumnya sempat keluar dari Asosiasi FIFA pada Tahun 1920.
Uruguay Juga kembali Tentunya Kembali mengikuti Pertandingan Bergengsi ini dari yang sebelumnya sudah pernah membawa 2 Piala dari ajang ini, dan Benar saja ia kembali menang setelah berhasil mengalahkan Brasil yang merupakan Sang Tuan Rumah
Perubahan Jumlah Tim Peserta
Dengan Semakin Terkenalnya pertandingan Piala Dunia dan Semakin banyak Negara yang tertarik untuk Mengikuti Pertandingan Ini, Maka Sudah Terjadi beberapa kali Perubahan jumlah tim yang ikut beserta di Pertandingan Piala Dunia, Untuk itu Informasi tersebut telah kami Rangkum dari Wikipedia.com dengan sebaik mungkin untuk kalian Semua Para Pecinta dunia
Awalnya Tim peserta ditambahkan Menjadi 24 Tim yang dilakukan Pada Tahun 1982, Kemudian kembali di lakukan Penambahan sehingga Total Tim Peserta Menjadi 32 Tim yang Dilakukan Pada Tahun 1998.
Dengan Penambahan Tersebut memungkinkan untuk lebih banyak Tim dari Afrika, Asia, Amerika Utara. agar dapat mengikuti Pertandingan yang bergengsi ini dan dapat terjadi Pengembangan untuk Negara yang Mengikuti Piala Dunia. Pertandingan ini juga terus semakin ramai, Sampai PAda tahun 2002 terdapat 200 Tim yang mengikuti Kualifikasi Piala Dunia dan Rekor Terbanyak Terjadi di Tahun 2010 dimana sampai dengan 204 Negara yang berjuang agar dapat masuk Ke babak Grup Piala Dunia.
Kemudian Pada Oktober 2013 Mulai FIFA Membuka Topik untuk keikut Sertaan Negara yang ada di Uni Sepak Bola Karibia di Piala Dunia. Sampai Akhirnya yang Presiden FIFA Saat ini (Michel Platini) Menanggapi Hal tersebut dan berniat menambahkan Peserta Menjadi 40 Tim, yang walaupun Pada Akhirnya di 10 Januari 2017 FIFA Resmi Mengumumkan Pertandinan Piala Dunia 2026 akan di Langsungkan dengan Jumlah 48 Tim.